Video KH Said Aqil Siroj: Inilah Nasab Suci Nabi Muhammad SAW

Kyai Said Nasab suci nabi muhammad

Nasab atau garis keturunan adalah sesuatu yang sangat dijaga dan diperhatikan oleh Islam. Demikian kuatnya Islam dalam memperhatikan nasab, ia pun dijadikan salah satu dari lima hal yang wajib dijaga dalam Islam. Nasab Suci Nabi Muhammad adalah nasab yang mulia. Terpelihara dan terjaga kehormatannya. Tidak ada kebejatan setitikpun disana.

Pecihitam.org, dapat Istiqomah melahirkan artikel-artikel keislaman dengan adanya jaringan penulis dan tim editor yang bisa menulis secara rutin. Kamu dapat berpartisipasi dalam Literasi Dakwah Islam ini dengan ikut menyebarkan artikel ini ke kanal-kanal sosial media kamu atau bahkan kamu bisa ikut Berdonasi.

DONASI SEKARANG

Rasulullah Shallallahu’alaihi Wasallam bersabda:

بعثت من خير قرون ابن آدم ، قرنا فقرنا ، حتى كنت من القرن الذي كنت فيه

“Aku diutus dari keturunan bani Adam yang terbaik pada setiap kurunnya, hingga sampai pada kurun dimana aku dilahirkan” [HR. Bukhari 3557]

Berikut Video Singkat dari KH Said Aqil Siroj yang dengan gamblang menjelaskan Nasab Suci Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wa sallam

Baca Juga:  VIDEO Strategi Anwar Abubakar Atasi Konflik di Sulut Lewat ‘Si MIKO Aman’
Redaksi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *